11 Kelebihan Dan Kekurangan Poster

Kelebihan Dan Kekurangan Poster

Berikut ini beberapa kelebihan dan kekurangan poster.

Kelebihan Poster

Kelebihan berdasarkan pembuatan poster :

  1. Dapat dibuat dalam waktu yang relatif singkat.
  2. Bisa dibuat manual (gambar sederhana).
  3. Tema bisa mengangkat realitas masyarakat.

Kelebihan berdasarkan pengunaan poster :

  1. Dapat menarik perhatian khalayak.
  2. Bisa digunakan untuk diskusi kelompok maupun pleno.
  3. Bisa dipasang (berdiri sendiri).

Kekurangan Poster

Kelemahan berdasarkan pembuatan poster :

  1. Butuh ilustrator atau keahlian menggambar kalau ingin sebagus karya profesional dan juga butuh penguasaan komputer untuk tata letak layout.
  2. Kalau dicetak biayanya mahal.

Kelemahan berdasarkan pengunaan poster :

  1. Pesan yang disampaikan terbatas.
  2. Perlu keahlian untuk menafsirkan.
  3. Beberapa poster perlu keterampilan membaca-menulis.

Kembali ke daftar isi poster.