VRAM singkatan dari Video Random Access Memory.
Dalam Artikel Ini : tampilkan
Pengertian VRAM
- VRAM adalah memori komputer yang digunakan untuk menyimpan data gambar yang ditampilkan di monitor komputer, yang bertindak sebagai buffer antara CPU dan kartu grafis.